PRAKIRAAN CUACA DI YOGYAKARTA. KAMIS, 27 JUNI 2024
BMKG DIY membagikan informasi prakiraan cuaca hari ini di DI Yogyakarta, Kamis (27/6/2024).
Kondisi Cuaca Pagi hari Cerah Berawan.
Siang - Sore hari Potensi Hujan Ringan – Sedang di Sleman bagian Utara dan Kulon Progo bagian Utara.
Malam hari Berawan.
Dini hari Potensi Hujan Ringan di Kulon Progo bagian Selatan, Bantul bagian Selatan, dan Gunungkidul bagian Selatan.
Suhu udara 21 – 31 °C. Kelembapan udara : 65 – 95 persen.
Angin dari Timur - Tenggara kecepatan maksimum 32 km/jam.
Prakiraan Gelombang Laut Tinggi gelombang di Perairan Yogyakarta berkisar antara 1.25 – 2.5 m (kategori sedang).
Peringatan Dini Nihil.
Sumber: https://bmkg.go.id/cuaca/prakiraan-cuaca.bmkg?Kota=Yogyakarta&AreaID=501190&Prov=35